Meriah Jalan Santai Desa Sumbersari Tahun 2024

Madiun – Dalam rangka memeriahkan tahun baru 2024 , Pemerintah Desa ( Pemdes ) Sumbersari, Kecamatan Saradan , Kabupaten Madiun Jawa Timur mengelar jalan sehat yang di ikuti oleh warga Sumbersari Senin, 01 Januari 2024.

Berlokasi didepan kantor kepala sumbersari menjadi titik awal sekaligus tempat finis jalan santai , kegiatan ini tentunya di sambut meriah oleh warga sumbersari dan sekitarnya, dengan di ikuti muda mudi , anak-anak , bahkan lansia ikut serta dalam kegiatan ini tidak lupa camat Saradan juga ikut menghadiri kegiatan jalan santai ini.

Ada berbagai dorprize yang menarik dalam kegiatan jalan sehat yang di diantara , kulkas , sepeda gunung , kambing dan hadiah menarik lainnya, kegiatan ini

” Pada kesempatan Kepala Desa Sumbersari Isnanto menyampaikan kegiatan jalan santai ini merupakan bentuk kita dalam menjalin kerukunan dan gotong royong kepada masyarakat, di moment tahun baru ini menjadi moment yang sangat luar biasa di karenakan kekompakan dan rasa gotong royong yang sangat tinggi di desa sumbersari diharapakan di tahun baru ini menjadi tahun yang penuh berkah bagi seluruh masyarakat desa sumbersari ” (Jp/gsi)

 

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

No Responses

Comments are closed.